Alat Bantu Dengar TWS: Kelebihan, Kekurangan, dan Cara Memilihnya
Alat bantu dengar kini semakin modern dengan hadirnya teknologi True Wireless Stereo (TWS). Tidak hanya digunakan untuk mendengarkan musik, TWS juga telah dikembangkan sebagai alat bantu dengar bagi penderita gangguan pendengaran.